Senin, 12 November 2012

Cushing syndrom


DEFINISI
Pada sindrom cushing, kadar kortikosteroid berlebihan, dari biasanya produksi berlebihan pada kelenjar adrenal.
Sindrom cushing biasanya diakibatkan dari tumor yang menyebabkan kelenjar adrenalin menghasilkan kortikosteroid berlebihan.
Sindrom cushing biasanya menghasilkan lemak berlebihan.

PENYEBAB
Tumor yang tidak bersifat kanker (adenoma) terjadi pada kelenjar adrenalin,
Rangsangan yang berlebihan dari kelenjar pituitary.
Pemberian kortikosteroid atau ACTH yang berlebihan.
Hiperplasia kortek adrenal.
pathofisiologi
Tumor hipophisis
Peningkatan hormon adrenal atau ACTH
Hiper plasia primer kelenjar adrenal
Mekanisme umpan balik tidak efektif
Pola sekresi kortisol tidak normal
Sekresi glukokortikoid dan androgen yang berlebihan.
manifestasi  klinik
Gangguan emosional
Moon face
Osteoporosis
Hipotensi
Punggung kerbau
Obesitas
DIAGNOSA
     Ketika menduga Sindrom Cushing, dgn mengukur
kadar kortisol, Hormon utama kortikosteroid pada darah.
Secara normal, kadar kortisol tinggi pada pagi hari dan rendah pada malam hari.
Pada orang yang memiliki sindrom cushing, kadar kortisol sangat tinggi setiap hari.
Jika kadar kortisol tinggi, bisa menganjurkan tes suppression deksametason.
Deksametason menekan kelenjar pituitary dan menyebabkan tekanan pada pengeluaran kortisol dengan kelenjar adrenalin.

computed tomography (CT) atau magnetic resonance imaging (MRI) scan
sinar-X dada atau CT scan pada paru-paru
Pemeriksaan darah.
PENGOBATAN
Pengobatan bergantung pada apakah masalah pada kelenjar adrenal, kelenjar pituitary, atau daerah lain.
Operasi atau terapi radiasi kemungkinan dibutuhkan untuk mengangkat atau menghancurkan tumor pituitary.
Cara Operasi.
    Tumor pada kelenjar adrenalin bisa diangkat. jika pengobatan tidak efektif.
Orang yang kedua kelenjar adrenalinnya diangkat, harus menggunakan kortikosteroid untuk hidup.
Obat-obatan tertentu
     seperti metyrapone atau ketoconazole, bisa menurunkan kadar kortisol. 
penatalaksanaan
Karena lebih banyak disebabkan o/ tumor hipophisis dibandingkan tumor kortek adrenal, maka sering ditujukan pd operasi pengangkatan tumor hipophisis
Mempertahankan kadar hormon adrenal
Jika penyebabnya karena pemberian kortiko steroid, maka harus dikurangi atau dihentikan. 
Pengkajian keperawatan
Riwayat kesehatan
Pemeriksaan fisik
Riwayat penyakit
Anamnesis perubahan atau gejala yang ditemukan
Informasi dari keluarga.
Diagnosa keperawatan
Resiko cidera dan infeksi BD kelemahan dan perubahan metabolisme protein serta respon inflamasi.
Kurang percaya diri: perasaan mudah lelah, atropi otot dan perubahan pola tidur.
Gangguan integritas kulit BD edema , gangguan kesembuhan dan kulit yg tipis serta rapuh.
Gangguan citra tubuh BD perubahan penampilan fisik, gangguan fungsi sexual dan penurunan tingkat aktivitas
Gangguan proses pikir BD fluktuasi emosi, iritabilitas dan depresi 
Perencanaan & Implementasi
Tujuan :
Tujuan utama pasien mencakup penurunan risiko cidera dan infeksi
Peningkatan kemampuan untuk melakukan aktivitas perawatan mandiri
Perbaikan fungsi mental
Tidak adanya komplikasi 
intervensi
Krisis adison
Gangguan addison sindrome
Gangguan keseimbangan cairan dan elektrolit
Menurunkan resiko cidera dan infeksi
Persiapan pre operatif
Menganjurkan istirahat dan aktivitas
Meningkatkan perawatan kulit
Memperbaiki citra tubuh
Memperbaiki proses pikir 
Evaluasi
Menurunkan resiko cidera dan infeksi
Meningkatkan partisipasi dalam aktivitas perawatan mandiri
Mencapai atau mempertahankan integritas kulit
Mencapai perbaikan citra tubuh
Memperlihatkan perbaikan fungsi mental
Tidak adanya komplikasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  (Majelis ke 2) FAQIR (Fathur-Rabbany) بِسْمِ اللهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيمِ   اللهُم َّصلِّ علٰى سَيِّدنا مُحَمّدٍ عبدِكَ وَنبيِّكَ ورس...